Kolaborasi Kelurahan Pekayon Jaya dan RW 012 Pondok Pekayon Indah

330
0
K3 di Jalan Pakis Raya Pondok Pekayon Indah

Bekasi, kilasbekasi.id – Dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan berkenaan sudah masuknya musim penghujan dan untuk mengantisipasi penumpukan sampah yang bisa mengakibatkan penyumbatan aliran air dilingkungan sekitar, kolaborasi kelurahan Pekayon Jaya dan RW 012 Pondok Pekayon Indah, Pekayon Jayam, Bekasi Selatan, kota Bekasi.

Kelurahan Pekayon Jaya bersama LPM, BKM, Karang Taruna, Linmas, PPK dan Rukun warga 012 Pondok Pekayon indah mengadakan K3 di jalan Pakis Raya. Sabtu (29/1/22).

Mulyantoro selaku Ketua RW 012 bersma bendahara Naldi Dennis mengucapkan banyak terima kasih atas kegiatan tersenut yang rutin dilakukan tiap tahun. “Saya bersama anggota Karang Taruna Pekayon Jaya merasa senang bisa berkontribusi dalam kegiatan sosial ini” Ujat Bang Sumartan Ketua Karang Taruna Keluarahan Pekayon Jaya.(hadi)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini