Karang Taruna RW 014 Melakukan Penyemprotan Disinfektan

268
0
Karang Taruna bekerja sama dengan SAMATRI Chapter Bekasi Selatan melakukan penyemprotan cairan disinfektan di lingkungan RW 014 dan Masjid At-Taqwa, Pondok Pekayon Indah, Kelurahan Pekayon Jaya, Bekasi Selatan, Kamis (27/8/2020). (Nurhadi)

Bekasi, kilasbekasi.id – Karang Taruna bekerja sama dengan SAMATRI Chapter Bekasi Selatan melakukan penyemprotan cairan disinfektan di lingkungan RW 014 dan Masjid At-Taqwa, Pondok Pekayon Indah, Kelurahan Pekayon Jaya, Bekasi Selatan, Kamis (27/8/2020).

Dalam kegiatan ini, SAMATRI Kota Bekasi meminjamkan mobil, alat semprot, dan bahan cairan disinfektan. Penyemprotan dilakukan untuk mencegah penyebaran COVID-19. “Kami lakukan kegiatan ini di lingkungan RW 014 dan Masjid At-Taqwa secara serentak,”  kata Andri Dwi Cahya selaku Ketua Karang Taruna Unit RW 014. (Nurhadi)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini